Pelatih Garuda Muda Harap Marselino Ferdinan Jadi Role Model Pemain Muda Indonesia

Pelatih Garuda Muda Harap Marselino Ferdinan Jadi Role Model Pemain Muda Indonesia

NOBARTV NEWS – Pelatih atau U-16 Bima Sakti bersyukur karena satu pemain asli Indonesia yakni Marselino Ferdinan berani keluar dari zona nyamannya. Kabarnya, Marselino sedang melakukan trial di salah satu klub Eropa tepatnya di Belgia. Bima berharap Marselino menjadi role model bagi pemain Indonesia lainnya.

Sebagaimana diketahui, Marselino saat ini berada di Belgia. Ia terbang ke Eropa satu hari setelah bermain bersama Persebaya Surabaya di . Meski agennya yakni Bogdanovic terkesan menutupi rencana ini, namun sang pemain dipastikan berangkat setelah manajemen Persebaya memberikan restu.

kuis tebak skor 21 s/d 23 Januari

 

Awalnya, publik sepak bola mengira Marselino akan dikontrak oleh klub divisi kedua Liga Belgia Beerschot VA. Namun pihak klub (Beerschot) membantahnya. Dan baru-baru ini, dikabarkan bahwa Marselino sedang melakukan trial di klub divisi pertama Liga Belgia KAA .

Namun untuk diketahui, jika Marselino lolos dalam tahap trial tersebut, maka sang pemain akan bermain di tim reserve-nya atau tim cadangan – yang di mana, tim tersebut bermain di kasta ke-tiga Liga Belgia. Di tim reserve tersebut, mayoritas para pemain terbilang muda. Umur para pemain yang berkarir di sana rata-rata 19,3 tahun. Klub reserve tersebut bernama .

Berita Terkait:  Pecah Telur! Egy Cetak Gol di Liga Tipsport!

Kompetisi yang mirip juga dijalani oleh calon bek Garuda muda . Hubner saat ini bermain di tim reserve Wolverhampton Wanderers U-21. Akan tetapi, tim reserve Liga Inggris berbeda karena mereka memiliki struktur yang mandiri. Mereka tidak masuk ke kasta sepak bola Liga Inggris melainkan memiliki kompetisi seperti yang disebut tadi. Agar lebih mudah diingat, tim reserve tempat Hubner bermain disebut Liga Premier Inggris 2.

Adapun Marselino, gelandang serang ini berpeluang untuk menjadi orang ketiga asal Indonesia yang bermain di Liga Belgia andai ia dikontrak . Yang pertama sudah ada nama dan kedua adalah . Meski saat ini bermain di , namun Amat pernah bermain untuk KAS Eupen di kasta tertinggi Liga Belgia.

Namun lebih dari sekedar mencatatkan rekor (menjadi orang Indonesia yang bermain di Belgia) tersebut, kepergian Marselino juga bisa membuka mata banyak Indonesia. Sebab ia bisa menjadi jalan bagi yang berkompeten untuk melanjutkan karirnya di luar negeri. Ia juga akan menjadi role model bagi pemain lainnya.

Berita Terkait:  Keok dari Yordania, STY : Saya Puas dengan Pertandingan Ini

Mengapa? Sebab sebagaimana yang kita ketahui, Marselino merupakan – yang tentunya mendapatkan gaji fantastis di klubnya. Terlebih, ia bermain di tanah air yang di mana sangat dekat dengan keluarga. Ia dicintai suporter serta mendapatkan segalanya di Indonesia.

Namun apa? Marselino berani keluar dari zona tersebut. Meskipun gaji yang didapatkannya kelak mungkin tak lebih banyak di klub sebelumnya, namun keberanian untuk pergi (dari zona nyama) adalah hal positif yang bisa kita petik. Terlebih di usianya yang sangat belia, ia berani untuk berpetualang demi meningkatkan kemampuannya.

Hal senada juga diutarakan oleh pelatih Timnas U-16 Bima Sakti.

“Iya semoga sukses dan lebih selama bermain di luar ya. Iya bisa jadi role model buat pemain- di Indonesia, bahwa kerja keras pasti akan menghasilkan prestasi,” kata Bima Sakti.

“Pesan saya fokus dengan tujuannya, tetap konsisten ya,” pungkasnya.

Saksikan video gol hasil pertandingan liga dengan mengisi kotak pencarian berikut ( Sumber: Google ).

Join situs Komunitas Fans Bola NOBARTV.CO.ID - Ada beragam Kuis Tebak Skor (KTS) setiap akhir pekan & even berhadiah jutaan rupiah setiap bulannya [ DAFTAR ]. Cek informasi lebih lanjut : cara mendapatkan poin, klasemen poin bulan ini , pemenang even Oktober

Related Articles

Responses