NOBARTV NEWS – Pekan ke-29 Liga Prancis Ligue 1 musim 2022-23 akan menghadirkan laga PSG versus Lyon, pertandingan tersebut akan digelar di Stadion Parc des Princes dan bisa disaksikan pada Senin 3 April 2023 pukul 01.45 WIB.
Paris Saint Germain (PSG) kini masih bertengger di posisi puncak klasemen sementara Liga Prancis dengan raihan 66 poin hasil dari 28 pertandingan.
PSG berjarak enam poin dari pesaing terdekatnya, Marseille di posisi kedua. Oleh karena itu PSG tentu ingin menang di laga nanti guna memperlebar jarak dengan Marseille.
Sementara itu, Olympique Lyon kini ada di posisi ke-10 pada klasemen sementara Liga Prancis. Lyon tampak kurang konsisten meraih kemenangan sehingga masih berjibaku di papan tengah.
Jika bisa kalahkan PSG pada pertandingan nanti, Lyon berpeluang naik ke posisi kesembilan pada klasemen sementara Ligue 1.
Sebelum menyaksikan keseruan laga antara PSG vs Lyon di lanjutan Liga Prancis musim ini, simak prediksi skor, line up, H2H, serta statistik kedua tim berikut ini.
Head to Head
Apabila dilihat dari lima pertemuan terakhir yang dijalani kedua tim, PSG tampak lebih unggul daripada Lyon. Diketahui bahwa Paris Saint Germain bisa menang tiga kali, sedangkan Olympique Lyon hanya bisa menang sekali.
- 18 September 2022 Lyon vs Paris Saint Germain: 0-1
- 9 Januari 2022 Lyon vs Paris Saint Germain: 1-1
- 19 September 2021 Paris Saint Germain vs Lyon: 2-1
- 21 Maret 2021 Lyon vs Paris Saint Germain: 2-4
- 13 Desember 2020 PSG v Lyon: 0-1
Statistik Lima Pertandingan Terakhir
PSG
Di lima pertandingan terakhir yang dijalaninya, PSG memetik hasil yang lumayan baik. Paris Saint Germain bisa menang tiga kali dan kalah dua kali.
- 19 Maret 2023 PSG vs Stade Rennais: 0-2
- 11 Maret 2023 Stade Brestois vs PSG: 1-2
- 8 Maret 2023 Bayern Munchen vs PSG: 2-0
- 4 Maret 2023 PSG vs FC Nantes: 4-2
- 26 Februari 2023 Marseille vs PSG: 0-3
Lyon
Hasil yang lumayan baik juga didapatkan oleh Olympique Lyon di lima pertandingan terakhirnya. Diketahui bahwa Lyon bisa menang dua kali dan imbang tiga kali.
- 17 Maret 2023 Lyon vs FC Nantes: 1-1
- 10 Maret 2023 Lille vs Lyon: 3-3
- 5 Maret 2023 Lyon vs Lorient FC: 0-0
- 28 Februari 2023 Lyon vs Grenoble: 2-1
- 25 Februari 2023 Angers SCO vs Lyon: 1-3
Prediksi Line Up
PSG: G Donnarumma, D Pereira, E C Bitshiabu, Juan B, Fabian Ruiz, M Verratti, Vitinha, Nuno M, T Pembele, L Messi, K Mbappe
Lyon: R Riou, D Lovren, C Lukeba, N Tagliafico, S Kumbedi, J Lepenant, M Caqueret, C Tolisso, B Barcola, A Lacazette, A Sarr
Preview Pertandingan
Paris Saint Germain sedikit diuntungkan pada pertandingan nanti karena laga akan digelar di kandangnya. Sebagai tim tuan rumah, PSG tentunya akan lebih berani dan percaya diri ketika bermain nanti.
Meskipun masih akan tampil tanpa Neymar, Paris Saint Germain diprediksi akan tetap bisa dominan dalam melakukan tekanan nanti.
Di sisi lain, Olympique Lyon tidak bisa diremehkan. Walaupun akan jadi tim tamu pada pertandingan nanti, Lyon diprediksi akan bisa memberikan perlawanan sengit kepada PSG nanti.
Diprediksi bahwa Lyon akan mencoba menekan barisan pertahanan PSG melalui sisi sayapnya nanti.
Prediksi Skor Akurat
Menilik pada prediksi line up yang akan tampil, head to head, serta statistik kedua tim dalam beberapa pertandingan terakhir, laga Liga Prancis antara PSG – Lyon diprediksi bakal berakhir dengan skor 1-1.
Link Live Streaming PSG vs Lyon
Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya laga Liga Prancis Ligue 1 musim 2022-23 dan ingin menyaksikan PSG versus Lyon, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui nobartv link live streaming ini.
Prediksi skor 3-1
Psg easy win
#FARMERSLEAGUE 🇨🇵
Psg sangat kerepotan
Di eropa hancur psg
Prediksi Mbappe nyekor ⚽
Petani yg jago kandang 😎
PSG tak terkalahkan dalam 4 laga terakhirnya melawan Lyon di Ligue 1 (M3 S1 K0).
PSG menang 6 kali dan kalah 2 kali dalam 8 laga terakhirnya di Ligue 1 (M6 S0 K2).
Si kura kura ninja (Kylian Mbappe) akan menunjukkan ketajamannya 😎
PSG baru menelan 1 kekalahan kandang di Ligue 1 musim ini (M11 S2 K1).
PSG cuma mencatatkan 1 clean sheet dalam 10 laga terakhirnya di Ligue 1.
PSG selalu kebobolan minimal 2 gol dalam 3 laga kandang terakhirnya di Ligue 1.
Prediksi skor 1-0
Pertahanannya cukup buruk.
Penampilannya yang cukup buruk.
Jago main dikandang.
Semoga saja dia bisa mencetak gol.
Penampilan yang lumayan bagus.
PSG sangat dominan atas Lyon.
Penggendong PSG saat ini
18 points
Ya sejak Qatar datang
Jago kandang 😎
Kiper bapuk
3-0 Mbappe HATTRICK
Itu akan terjadi🔥
PSG selalu gagal clean sheet dalam 5 laga kandang terakhirnya di Ligue 1.
Lyon selalu mencetak minimal 3 gol dalam 3 dari 4 laga tandang terakhirnya di Ligue 1. jadi Lyon juga harus di waspadai PSG ni
Semoga terjadi
Lyon selalu meraih hasil seri dalam 3 laga terakhirnya di Ligue 1.
Prediksi skor PSG 3-1 Lyon
Kemungkinan tidak.
Penampilan yang cukup bagus dari Lyon
Bukan hanya kiper tapi hampir seluruh pemainnya 😁
Benar PSG club instan.
Kualitas pemainnya juga meningkat
Penampilan yang GK terlalu baik dan juga GK terlalu jelek.
Kepercayaan diri pemain meningkat ketika main di kandang
Pertahanan kurang bagus, kurang solid dan kiper GK dalam top perform.
Dukungan penuh supporter
Amin
50-50
Tim raksasa yg lama ga juara
Psg pasti menang 😎
Prediksi skor 2-0
Sebelumnya kalah 0-2 dari Rennes
Lyon konsisten 😂
Insya Allah PSG menang.