NOBARTV NEWS – Laga tunda pekan ke-22 League Two musim 2022-2023 akan mempertemukan antara Doncaster versus Harrogate. Pertandingan tersebut akan digelar di Eco-Power Stadium, dan bisa disaksikan pada hari Rabu 08 Maret 2023 tepatnya pukul 02.45 WIB.
Kedua tim sama-sama dalam motivasi kurang baik menjalang laga ini. Sebab, Doncaster dan Harrogate sama-sama belum merasakan kemenangan dalam beberapa laga terakhirnya. Mereka sedang dalam kondisi yang tidak baik-baik saja.
Doncaster hanya mampu meraih hasil imbang tanpa gol saja pada laga sebelumnya, saat bertandang ke markas Stockport County. Sedangkan Harrogate juga hanya mampu bermain imbang tanpa gol di kandangnya sendiri saat menjamu Gillingham.
Meskipun begitu, Doncaster masih mencatatkan statistik lebih baik musim ini. Doncaster masih bertengger diurutan ke 13 dengan mengemas 47 poin. Sedangkan Harrogate masih berkutat di posisi ke 21 dengan koleksi 32 poinnya.
Sebelum menyaksikan pertandingan seru antara Doncaster melawan Harrogate dalam laga lanjutan League Two yang akan teman-teman tonton di Nobartv live streaming, mari kita simak Prediksi Skor, line up, H2H, serta statistik kedua tim berikut ini terlebih dahulu.
Head to Head
Kedua tim hanya pernah mencatatkan satu kali pertemuan sebelumnya yang terjadi dalam laga persahabatan. Di mana Harrogate yang selaku tuan rumah harus takluk dari Doncaster.
- 01 Agustus 2021 Harrogate Town v Doncaster Rovers 2-3
Statistik Lima Laga Terakhir
Doncaster Rovers
Doncaster berhasil meraih dua kali kemenangan dan satu kali hasil imbang, serta telah menelan dua kali kekalahan dalam lima laga terakhirnya di semua ajang.
- 04 Maret 2023 Stockport County vs Doncaster Rovers 0-0
- 25 Februari 2023 Doncaster Rovers vs Bradford City 0-1
- 18 Februari 2023 Sutton United vs Doncaster Rovers 2-0
- 15 Februari 2023 Doncaster Rovers vs Barrow 1-0
- 11 Februari 2023 Swindon Town vs Doncaster Rovers 0-2
Harrogate Town
Dalam lima laga terakhirnya di semua ajang, Harrogate lebih sering meraih hasil imbang. Total sudah empat kali berakhir dengan imbang dan satu kali menelan kekalahan, serta tanpa kemenangan.
- 04 Maret 2023 Harrogate Town vs Gillingham 0-0
- 01 Maret 2023 Harrogate Town vs Northampton Town 1-1
- 25 Februari 2023 Swindon Town vs Harrogate Town 3-0
- 22 Februari 2023 Grimsby Town vs Harrogate Town 0-0
- 18 Februari 2023 Harrogate Town vs Crewe Alexandra 2-2
Prediksi Line Up
Doncaster: Jonathan Mitchell, Joseph Olowu, Tom Anderson, Ben Nelson, Tommy Rowe, Harrison Biggins, Charlie Lakin, James Brown, Luke Molyneux, Kyle Hurst, Caolan Lavery
Harrogate: Mark Oxley, Matthew Colin Foulds, Tom Eastman, Anthony O’Connor, Toby Sims, Kazeem Olaigbe, Levi Sutton, Josh Falkingham, Daniel Grant, Luke Armstrong, Jack Muldoon
Preview Pertandingan
Doncaster berhasil mencatatkan tiga kali cleansheet dalam lima laga terakhirnya. Doncaster berhasil mencetak tiga gol saja, dan juga telah kebobolan tiga gol dalam lima laga terakhirnya.
Harrogate berhasil mencatatkan dua kali cleansheet dalam lima laga terakhirnya. Harrogate berhasil mencetak tiga gol saja, dan juga telah kebobolan enam gol dalam lima laga terakhirnya.
Jika berkaca pada statistik dan performa kedua tim musim ini, Doncaster lebih layak untuk diunggulkan dan bisa memenangkan pertandingan ini. Apalagi Doncaster akan bermain sebagai tuan rumah yang pastinya mendapatkan dukungan penuh dari pada pendukungnya.
Prediksi Skor Akurat
Apabila menilik pada prediksi line up yang akan tampil, H2H, serta statistik kedua tim dalam beberapa laga terakhir. Laga lanjutan League Two antara Doncaster melawan Harrogate diprediksi bakal berakhir dengan skor 3-2.
Link Live Streaming Doncaster vs Harrogate
Bagi kamu pecinta sepak bola khususnya League Two musim 2022-2023 dan ingin menyaksikan laga Doncaster kontra Harrogate, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui Nobartv link live streaming ini.
Prediksi skor 1-0
Preduksi skor 1-1
Prediksi skor imbang 1-1
Prediksi skor 2-0
Prediksi skor : 2-0 untuk kemenangan Doncaster Rovers.