NOBARTV NEWS – Pekan ke-29 Liga Segunda Division akan segera dibuka dengan pertandingan yang mempertemukan antara Eibar versus Villarreal B, pertandingan tersebut bakal diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 25 Februari 2023.
Perlu diingat, Eibar akan menjamu Villarreal B di stadion kebangganya yang bernama Municipal de Ipurua dan kedua tim diperkirakan akan bermain pada pukul 03;00 WIB serta bisa kalian saksikan secara langsung di Nobartv live streaming.
Saat ini Eibar diketahui sedang duduk di peringkat 4 klasemen sementara Liga Segunda Division dengan mengoleksi 50 poin dari 28 match. Eibar mempunyai kesempatan untuk menyamai poin dari sang pemuncak klasemen Las Palmas, namun hal itu bisa terjadi jika Eibar mampu meraih kemenangan dan tim yang berada diatasnya menelan kekalahan.
Di sisi lawan, Villarreal kini berada di posisi 11 klasemen sementara Liga Segunda Division dengan mengumpulkan 37 poin dari 28 pertandingan. Apabila Villarreal mampu mencuri poin penuh darimarkas Eibar, maka kemungkinan terjadi Villarreal B bisa saja menempati peringkat 9 klasemen sementara Liga Segunda Division.
Sebelum akan menyaksikan laga antara Eibar berhadapan dengan Villarreal B di Nobartv live streaming, cek prediksi skor, line up, H2H, hingga statistik tim berikut ini terlebih dahulu.
Head To Head
Dikutip dari laman FCTables, Eibar hanya memiliki rekor pertandingan sebanyak satu kali saja terhadap Villarreal B. Laga tersebut diketahui berakhir dengan skor imbang, dengan begitu kedua tim akan berusaha untuk menciptakan rekor terbaiknya di laga besok.
- 19 Agustus 2022 Villarreal B vs Eibar: 2-2
Statistik Lima Pertandingan Terakhir
SD Eibar
Di lima laga terakhirnya, Eibar menuai hasil yang kurang baikd engan memetik dua kali kemenangan, satu imbang dan menelan dua kali kekalahan beruntun.
- 18 Februari 2023 Lugo vs Eibar: 0-2
- 13 Februari 2023 Eibar vs Cartegana: 0-3
- 5 Februari 2023 Alaves vs Eibar: 2-0
- 29 Januari 2023 Eibar vs Leganes: 0-0
- 21 Januari 2023 Ponferradina vs Eibar: 0-1
Villarreal CF B
Hasil yang kurang baik juga dituai oleh Villarreal B di lima pertandingan terakhirnya, tercatat Villarreal B hanya mampu memperoleh tiga kali kemenangan dan menderita dua kali kekalahan beruntun.
- 20 Februari 2023 Villarreal B vs Racing Santander: 2-1
- 12 Februari 2023 Mirandes vs Villarreal B: 2-1
- 5 Februari 2023 Villarreal B vs Granada: 0-2
- 29 Januari 2023 Real Oviedo vs Villarreal B: 0-1
- 23 Januari 2023 Lugo vs Villarreal B: 1-2
Prediksi Line Up
Eibar: Luca Zidane, Imanol García de Albéniz, Anaitz Arbilla, Juan Berrocal, Rober Correa, Matheus Pereira, Sergio Álvarez Díaz, Álvaro Vadillo, Javier Muñoz Jiménez, Yanis Rahmani, Gustavo Blanco Leschuk
Villarreal B: Iker Álvarez, Dani Tasende, Pablo Íñiguez, Hugo Pérez, Miguel Ángel Leal, Sergio Lozano, Carlo Adriano, Alberto del Moral, Javier Ontiveros, Álex Forés, Fer Niño
Preview Pertandingan
Pada laga besok, Eibar diketahui bakal berupaya untuk meraih kemenangan demi bisa menempati peringkat 2 klasemen sementara Liga Segunda Division. Mengingat, Eibar memiliki selisih poin yang tak cukup banyak dari Levante, Alaves dan Las Palmas yang berada di puncak klasemen.
Sementara itu, Villarreal B juga masih terobsesi untuk masuk ke 10 besar klasemen sementara Liga Segunda Division. Oleh karena itu, Villarreal CF B bakal mengerahkan segala kemampuanya demi bisa mencuri poin penuh dari markas Eibar.
Akan tetapi, hal tersebut tampaknya bakalcukup sulit bagi Villarreal untuk mengalahkan sang tuan rumah Eibar. Dikarenakan, Eibar musim ini mempunyai komposisi tim yang jauh lebih baik dibandingkan dengan milik Villarreal.
Prediksi Skor
Jika dilihat dari H2H dan skuad yang diturunkan pada laga nanti serta performa kedua tim musim ini di pergelaran Liga Segunda Division 2022-2023, tampaknya pertandingan tersebut bakal berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan Eibar.
Link Live Streaming Armeros vs Villarreal B
Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya laga Liga Segunda Division Musim 2022-2023 dan ingin menyaksikan Eibar kontra Villarreal B, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui Nobartv link live streaming ini.
Prediksi skor 1-1
Prediksi skor imbang 1-1
Prediksi skor 0 – 1 untuk Villarreal
Memang ada yg nonton Segunda Division??
Prediksi 0-2 Villareal B win
Mungkin ada 😂
Eibar dalam performa bagus dan berpeluang kembali promosi ke la liga musim depan