NOBARTV NEWS – Pertandingan antara Palermo versus Como akan tersaji dalam pergelaran Liga Serie B Italia musim 2022-2023, laga tersebut bakal disajikan di stadion Renzo Barbera pada hari Jumat tanggal 9 Desember 2022 pukul 02:30 WIB dan bisa anda saksikan di Nobartv live streaming.
Setelah menelan dua kali kekalahan secara beruntun, Palermo akhirnya berhasil memetik kemenangan pada saat berjumpa dengan Benevento. Kemenangan tersebut membuat Palermo kini berada di peringkat 14 klasemen sementara Liga Serie B Italia denagn mengantongi 18 poin dari 15 match.
Di sisi lawan, diketahui Como saat ini berada dalam zona degradasi bersama Perugia dan Venezia. Lebih tepatnya, Como kini berada di peringkat 19 klasemen sementara Liga Serie B Italia dengan mengemas 15 poin dari 15 pertandingan. Sejauh ini, Como hanya mampu memenangkan satu kali pertandingan saja dari lima laga yang sudah ia jalani. Hal tersebut membuat Como masih tertahan di zona degradasi.
Akan tetapi, apabila Como berhasil menaklukan Palermo di laga pekan ke-16 ini. Maka, kemungkinan terjadi Como bisa keluar dari zona degradasi dan bisa saja menggusur Palermo dari peringkat 14 klasemen sementara Liga Serie B Italia.
Sebelum akan menyaksikan laga antara Palermo berhadapan dengan Como di Nobartv live streaming, cek prediksi skor, line up, H2H, hingga statistik tim berikut ini terlebih dahulu.
Head To Head
Sejauh ini, Palermo baru memiliki rekor pertandingan dengan Como sebanyak 4 kali pertemuan. Dalam laga itu, Palermo berhasil memenangakn dua kali pertandingan dan meraih satu hasil draw. Sedangkan Como hanya bisa mengalahkan Palermo satu kali saja.
- 7 Maret 2004 Palermo v Como: 2-1
- 12 Oktober 2003 Como v Palermo: 0-1
- 21 April 2002 Palermo v Como: 0-0
- 18 November 2001 Como v Palermo: 3-0
Statistik Lima Pertandingan Terakhir
Palermo FC
Di lima laga terakhirnya, Palermo menuai hasil yang kurang mesmuaskan. Tercatat, Palermo hanya bisa memetik tiga kali kemenangakn dan menelan dua kali kekalahan.
- 5 Desember 2022 Palermo vs Benevento: 1-0
- 28 November 2022 Palermo vs Venezia: 0-1
- 12 November 2022 Cosenza vs Palermo: 3-2
- 5 November 2022 Palermo vs Parma: 1-0
- 29 Oktober 2022 Modena vs Palermo: 0-2
Como
Hasil yang cukup buruk di dapat oleh Como dalam lima laga terakhirnya, diketahui Como hanya bisa meraih satu kali kemenangan, tiga imbang dan menelan satu kali kekalahan.
- 4 Desember 2022 Ascoli vs Como: 3-3
- 27 November 2022 Como vs Bari: 1-1
- 13 November 2022 Genoa vs Como: 1-1
- 6 November 2022 Como vs Venezia: 1-0
- 29 Oktober 2022 Parma vs Como: 1-0
Prediksi Line Up
Palermo: M Pigliacelli, I Nedelcearu, I Macroni, M Devetak, A Mateju, J Segre, J Broh, C Gomes, M Brunori, N Valente, F Di Mariano
Como: S Ghidotti, M Solini, C Odenthal, L Vignali, A Cagnano, A Bellemo, T Arrigoni, A Iovine, V Parigini, A Cerri, P Cutrone
Preview Pertandingan
Dengan bermain di kandang sendiri, Palermo tampaknya akan mempunyai kepercayaan diri yang cukup tinggi. Apabila hal itu terjadi, Palaermo bisa saja mendominasi jalanya pertandingan pada laga besok.
Sementara itu, Como akan berjuang sekuat tenaga untuk menumbangkan sang tuan rumah. Dikarenakan, Como sangat berambisi untuk segera keluar dari zona degradasi.
Akan tetapi, Como harus tampil agresif dan menyerang agar bisa memberi tekananan kepada Palermo serta membuat lini belakang Palermo mengalami kepanikan. Denagn begitu, Como mempunyai kesempatan yang cukup besar untuk membobol gawang Palermo.
Prediksi Skor
Jika dilihat dari H2H dan skuad yang diturunkan pada laga nanti serta performa kedua tim musim ini di pergelaran Liga Serie B Italia musim 2022-2023, tampaknya pertandingan tersebut bakal berakhir dengan skor 2-1 untuk kemenangan Palermo FC.
Link Live Streaming Palermo vs Como
Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya laga Liga Serie B Italia Musim 2022-2023 dan ingin menyaksikan Palermo kontra Como, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui Nobartv link live streaming ini.
Belum mendapatkan informasi yang anda cari? silahkan ketik disini:
Moga Fabregas main
Semoga aja bang
Palermo vs como
Duel 2 tim serie B
Duel ini sangat seimbang
Palermo pernah mentas di serie A
Paolo dybala pernah main di Palermo
Lucas Vasquez pernah main di Palermo
Edison Cavani juga pernah main untuk Palermo
Di Como ada asisten pelatih asal Indonesia
Prediksi skor 2-2
Forza Palermo
Palermo dengan Como telah bertemu sebanyak 6 kali — Via Flashscore.
Palermo meraih 2 kali kemenangan.
Sedangkan, Como hanya meraih 1 kali kemenangan.
Selebihnya 3 kali imbang.
Terakhir kali Palermo bertemu Como terjadi pada 18 tahun yang lalu, yakni tahun 2004.
Saat itu Palermo menang 2-1.
Kemenangan Como terjadi pada tahun 2001.
Como berhasil kalahkan Palermo, tiga gol tanpa balas.
Como tak terkalahkan dalam 4 laga terakhirnya.
Sedangkan, Palermo ingin melanjutkan tren kemenangannya, setelah pada laga sebelumnya Palermo mengalahkan Benevento dengan skor 0-1.
Palermo ingin menjauh dari Zona Degradasi.
Sedangkan, Como ingin keluar dari Zona degradasi.
Prediksi skor : 1-0 untuk kemenangan Palermo.
Sponsor como molatv