NOBARTV NEWS – Pertandingan antara Osasuna versus Valencia akan jadi laga pembuka bagi pekan kedelapan La Liga Spanyol 2022-23, duel tersebut akan digelar di Stadion El Sadar dan bisa disaksikan pada Sabtu 8 Oktober 2022 pukul 02.00 WIB.
Saat ini, Osasuna bertengger di posisi keenam pada klasemen sementara La Liga Spanyol dengan raihan 13 poin. Sementara itu, Valencia saat ini bertengger di posisi kesembilan pada klasemen sementara La Liga Spanyol dengan koleksi 10 poin.
Pada pertandingan melawan Valencia nanti, Osasuna tidak akan diperkuat bek kuatnya David Garcia. Hal itu karena David Garcia mendapat kartu merah pada pekan sebelumnya saat melawan Real Madrid.
Di sisi lain, Osasuna diketahui tidak bisa memainkan satu pemainnya, Marcos Andre pada laga melawan Valencia nanti. Diketahui bahwa Marcos Andre mendapat hukuman kartu merah pada pekan sebelumnya saat melawan Espanyol.
Sebelum menyaksikan pertandingan seru antara Osasuna v Valencia di lanjutan La Liga Spanyol musim ini, simak prediksi skor, line up, H2H, serta statistik kedua tim berikut ini.
Head to Head
Kedua tim tampak cukup berimbang jika dilihat dari lima pertandingan terakhirnya. Diketahui bahwa Osasuna mampu mencatat dua kali kemenangan, sementara Valencia juga bisa mencatat dua kali kemenangan.
16 April 2022 Valencia vs Osasuna: 1-2
12 September 2021 Osasuna v Valencia: 1-4
21 April 2021 Osasuna v Valencia: 3-1
21 Januari 2021 Valencia vs Osasuna: 1-1
21 Juni 2020 Valencia vs CA Osasuna: 2-0
Statistik Lima Pertandingan Terakhir
CA Osasuna
Hasil yang cukup bagus didapatkan oleh CA Osasuna dalam lima pertandingan terakhir yang dijalaninya. CA Osasuna bisa menang tiga kali, imbang sekali, dan menderita satu kekalahan saja.
3 Oktober 2022 Real Madrid vs CA Osasuna: 1-1
22 September 2022 Real Valladolid vs CA Osasuna: 0-2
18 September 2022 CA Osasuna vs Getafe: 0-2
13 September 2022 UD Almeria vs CA Osasuna: 0-1
4 September 2022 CA Osasuna vs Rayo Vallecano: 2-1
Valencia
Jika menilik pada lima pertandingan terakhirnya, Valencia mencatat hasil yang kurang bagus. Valencia hanya bisa menang dua kali, imbang sekali, dan kalah dua kali.
2 Oktober 2022 Espanyol vs Valencia: 2-2
17 September 2022 Valencia vs Celta Vigo: 3-0
10 September 2022 Rayo Vallecano vs Valencia: 2-1
5 September 2022 Valencia vs Getafe: 5-1
30 Agustus 2022 Valencia vs Atletico Madrid: 0-1
Prediksi Line Up
Osasuna: S Herrera, U Garcia, A Hernandez, Nacho V, J Cruz, L Toro, J Moncayola, D Brasanac, Moi G, A Ezzalzouli, Kike
Valencia: G Mamardashvili, Gabriel P, M Diakhaby, T Correia, Gaya, A Almeida, Hugo G, I Kourouma, E Cavani, Samu C, S Lino
Preview Pertandingan
Jika dilihat dari kekuatan kedua tim, Valencia tampak lebih unggul daripada Osasuna. Sehingga pada pertandingan nanti Valencia berpotensi untuk bisa tampil lebih mendominasi meski jadi tim tamu.
Sementara itu, Osasuna pastinya juga punya potensi besar untuk bisa tampil lebih menguasai pada pertandingan nanti. Pasalnya Osasuna akan tampil sebagai tim tuan rumah pada pertandingan nanti.
Osasuna berpeluang untuk bisa naik ke peringkat empat besar klasemen sementara La Liga Spanyol jika bisa mengalahkan Valencia pada laga nanti. Sementara itu Valencia bisa saja naik ke peringkat ketujuh pada klasemen sementara La Liga Spanyol jika bisa menang melawan Osasuna.
Prediksi Skor Akurat
Jika menilik pada prediksi line up yang akan ditampilkan, H2H, serta statistik kedua tim dalam beberapa pertandingan terakhir, laga La Liga Spanyol antara Osasuna versus Valencia diprediksi bakal berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan Valencia.
Link Live Streaming Osasuna vs VFC
Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya laga La Liga Spanyol 2022-2023 dan ingin menyaksikan laga antara Osasuna versus Valencia, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut melalui link live streaming ini: Link 1 / Link 2.
Belum mendapatkan informasi yang anda cari? silahkan ketik disini:
Laga pembuka pekan 8