Lengkap! Berikut 24 Tim yang Lolos ke Piala Dunia U-20 2023 Indonesia

Lengkap! Berikut 24 Tim yang Lolos ke Piala Dunia U-20 2023 Indonesia

NOBARTV NEWS – Piala Asia U-20 2023 sudah memasuki babak semifinal. Dengan demikian, ke-empat tim yang masuk ke fase tersebut dipastikan lolos ke U-20. Empat tim asal Asia tersebut melengkapi 24 tim yang bakal turun di U-20 di .

Sebagaimana diketahui, Asia atau AFC menjadi federasi terakhir yang memastikan perwakilannya untuk Piala Dunia U-20 2023. Hal ini dikarenakan AFC harus melakukan seleksi terlebih dahulu lewat Piala Asia U-20 yang masih berjalan sampai saat ini.

Sama halnya dengan U-20 2023, di Piala Asia U-20 ini, empat tim terbaik yang lolos ke semifinal juga otomatis menjadi di Piala Dunia U-20. Menariknya, Afrika (CAF) juga baru-baru ini memastikan perwakilannya di ajang sepak bola muda terbesar di dunia itu.

Afrika (CAF) sendiri bakal diwakili oleh Timnas Senegal U-20, Timnas Tunisia U-20, U-20, dan Timnas Nigeria U-20. Di U-20 kemarin, Timnas Senegal U-20 keluar sebagai juara setelah mengalahkan U-20 (2-0). Sementara itu, di posisi ketiga diraih Nigeria U-20 setelah menang telak atas Tunisia U-20 (4-0). Meski demikian, seluruh tim dipastikan lolos ke putaran Piala Dunia U-20 di .

Berita Terkait:  Jelang Hadapi Timor Leste, Evan Dimas Beri Pesan Khusus untuk Marcelino Ferdinan

Adapun untuk Piala Asia U-20 2023, babak semifinal belum akan dilaksanakan. Hal itu dikarenakan pertandingan terakhir untuk babak perempatfinal baru selesai tadi malam. Timnas Jepang U-20 menjadi tim terakhir yang meloloskan diri ke babak semifinal setelah berhasil menumbangkan Timnas Yordania U-20 (2-0).

Di babak semifinal Piala Asia U-20 nanti, Jepang akan berjumpa dengan Timnas U-20 pada 15 2023. Sedangkan di pertandingan semifinal lainnya, akan berhadapan dengan Timnas Uzbekistan U-20.

Keempat tim tersebut, selain sudah memastikan langkah ke Piala Dunia U-20, juga memiliki peluang yang sama untuk meraih gelar juara Piala Asia U-20 tahun ini. Sementara itu, Timnas selaku tuan rumah Piala Dunia U-20 dipaksa menyerah ketika bermain di Piala Asia U-20 kemarin. Bahkan, anak asuh Shin Tae-yong itu gugur di fase grup karena hanya menempati peringkat ketiga. Meski demikian, Garuda muda tetap lolos ke Piala Dunia U-20 karena statusnya sebagai tuan rumah. Jadi, selain keempat tim yakni Korea Selatan, Jepang, , dan Uzbekistan, ada pula Timnas Indonesia yang melengkapi 5 tim asal Asia di Piala Dunia U-20 2023.

Berita Terkait:  Persiapan Jelang SEA Games 2023, Indra Sjafri Bocorkan Kapan TC akan Dimulai

Berikut 24 Kontestan Piala Dunia U-20 2023:

  1. Indonesia
  2. Italia

  3. Inggris

  4. Republik Dominika

  5. Guatemala

  6. Honduras

  7. Amerika Serikat

  8. Brasil

  9. Kolombia

  10. Ekuador

  11. Uruguay

  12. Fiji

  13. Selandia Baru

  14. Slovakia

  15. Prancis

  16. Israel

  17. Nigeria

  18. Senegal

  19. Gambia

  20. Tunisia

  21. Uzbekistan

  22. Korea Selatan

  23. Jepang

Berikut Pembagian Pot untuk Drawing Piala Dunia U-20 2023 Indonesia:

Pot 1: Indonesia, Uruguay, Amerika Serikat, Prancis, Senegal, Italia

Pot 2: Inggris, Selandia Baru, Brasil, Kolombia, Ekuador, Korea Selatan

Pot 3: Nigeria, Uzbekistan, Irak, Honduras, Fiji, Jepang

Pot 4: Guatemala, Dominika, Gambia, Israel, Slovakia, Tunisia

Saksikan video gol hasil pertandingan liga dengan mengisi kotak pencarian berikut ( Sumber: Google ).

Join situs Komunitas Fans Bola NOBARTV.CO.ID - Ada beragam Kuis Tebak Skor (KTS) setiap akhir pekan & even berhadiah jutaan rupiah setiap bulannya [ DAFTAR ]. Cek informasi lebih lanjut : cara mendapatkan poin, klasemen poin bulan ini , pemenang even Oktober

Related Articles

Responses

Dapatkan Update Berita Terkini NOBARTV di GOOGLE NEWS

X