Ketum PSSI Jelaskan Alasan Pilih Bhayangkara sebagai Klub Penampung Timnas U-20

Ketum PSSI Jelaskan Alasan Pilih Bhayangkara sebagai Klub Penampung Timnas U-20

NOBARTV NEWS menjelaskan alasannya meminta para pemain untuk bergabung dengan klub .

Sebagaimana diketahui, sejatinya akan digelar di Indonesia. Akan tetapi, sudah mencabut hak istimewa Indonesia tersebut sejak beberapa minggu yang lalu. Alhasil, skuad muda yang diproyeksikan tampil di even tersebut pun dipastikan batal untuk mengikutinya.

Padahal, persiapan yang sudah dilakukan PSSI dan Pemerintah RI sudah sangat maksimal. Para pemain sudah digembleng sedemikian lamanya. Pemerintah RI juga telah mempersiapkan venue dan segala macam dengan sempurna. Bahkan, persiapan untuk menjadi tuan rumah untuk even tersebut sudah mencapai 98 persen.

Namun sayang, seperti yang disebutkan tadi, karena batal sebagai tuan rumah, skuad muda yang awalnya diproyeksikan tampil kini sudah dibubarkan. Beberapa pemain sudah bergabung dengan klubnya masing-masing. Namun kenyataannya, tidak semua pemain Indonesia U-20 yang memiliki klub. Alhasil, mereka kini tidak memiliki kejelasan terkait masa depannya.

Even yang diharapkan menjadi batu loncatan untuk karir mereka justru tidak bisa mereka ikuti.

Berita Terkait:  Sah! Marc Klok Diperbolehkan Bela Indonesia di SEA Games 2021

Atas hal ini, Ketua Umum PSSI sudah memberikan sedikit napas lega kepada para pemain tersebut. Sudah jelas, pemain pilihan Tae-yong (untuk U-20) tentunya merupakan pemain andalan. Maka daripada itu, ia meminta agar para pemain (yang tidak memiliki klub) tersebut untuk bergabung dengan salah satu klub Liga 1 .

Permintaan ini sejalan dengan visinya untuk menggabungkan pemain berlabel Indonesia dalam satu klub. Namun, karena tidak mungkin untuk menambah jumlah tim dalam kompetisi Liga 1. Maka satu-satunya jalan adalah dengan memasukkan mereka (para pemain) ke salah satu klub seperti yang dimintainya saat ini.

Ketika ditanyai, Erick menyebut alasannya. Kata Erick, ia ingin Indonesia masuk ke demi melaksanakan program jangka panjang – yang di mana, hal tersebut akan berefek baik untuk pembentukan Timnas Indonesia di masa depan.

“Jadi (para pemain) U-22 yang belum punya tim bisa kami prioritaskan ke Bhayangkara FC. Tapi kalau sudah punya tim, kami tidak bisa memaksa. Tapi kalau timnya mau menitipkan, karena kami punya jangka panjang, itu sesuatu yang bagus karena tidak mungkin kami bentuk timnas tiap minggu atau bulan,” kata Erick Thohir.

Berita Terkait:  Dony Tri dan Alfriyanto Nico Tak Sabar Main Bareng Trio Pemain Naturalisasi

“Kami harus bentuk [timnas] tiga sampai lima tahun. Apalagi mau ada percepatan dari pembinaan,” ujarnya menambahkan.

“Kalau ada tim lain yang mau menyerahkan timnya kepada PSSI, saya dengan senang hati. Ada tidak? Tolong ditanya selain Bhayangkara,” tutup pria yang juga menjabat sebagai itu.

Saksikan video gol hasil pertandingan liga dengan mengisi kotak pencarian berikut ( Sumber: Google ).

Join situs Komunitas Fans Bola NOBARTV.CO.ID - Ada beragam Kuis Tebak Skor (KTS) setiap akhir pekan & even berhadiah jutaan rupiah setiap bulannya [ DAFTAR ]. Cek informasi lebih lanjut : cara mendapatkan poin, klasemen poin bulan ini , pemenang even Oktober

Related Articles

Responses

  1. This content has been hidden as the member is suspended.

      1. This content has been hidden as the member is suspended.

Dapatkan Update Berita Terkini NOBARTV di GOOGLE NEWS

X