FAQs Pertandingan

FAQs Indonesia vs Korea Utara, 24 September 2023



NOBARTV NEWS akan memainkan partai pamungkas grup F melawan Timnas Korea Utara pada siang hari ini. Sebelumnya, skuad Garuda muda baru saja menelan kekalahan atas Timnas China Taipei dengan skor tipis 1-0.

Sementara Korea Utara, mereka sukses mengalahkan kedua lawannya selama fase grup tersebut. Oleh karena itu, bagi Timnas Indonesia U-24, kemenangan atas Korea Utara akan sangat berarti untuk memuluskan langkah mereka ke babak 16 besar Asian Games 2022.

Indonesia U-24 vs Korea Utara U-24 FAQs, berikut beberapa frequently asked question fakta dan data pertandingan yang telah kami siapkan untuk anda terkait dengan laga tersebut:

Apa tajuk pertandingan antara Indonesia U24 versus Korea Utara U24?

Pertandingan ini merupakan matchday ketiga grup F Asian Games 2022.

Kapan laga ini akan dipertandingkan?

Laga ini digelar pada Minggu 24 September 2023 pukul 15.00 WIB.

Di stadion mana laga Indonesia U-24 vs Korea Utara U-24 ini dimainkan?

Laga ini akan digelar di Zhejiang Normal University East Stadium. Zhejiang Normal University East Stadium sendiri merupakan salah satu venue yang disiapkan Pemerintah China untuk menggelar even Asian Games 2022. Asian Games sendiri merupakan even olahraga terbesar yang digelar di benua Asia.

Baca Juga:  FAQs Voronezh vs Zenit: Jadwal, H2H, Prediksi Skor Pertandingan

Bagaimana rekor pertemuan terakhir kedua tim?

  • 26 September 2014 Korea Utara U23 vs Indonesia U23: 4-1

Di peringkat berapa Indonesia dan Korea Utara dalam peringkat FIFA saat ini?

Indonesia menempati peringkat #147 FIFA sedangkan Korea Utara di posisi #112.

Bagaimana performa kedua tim dalam lima pertandingan terakhirnya?

Indonesia U-24:

  • 21 September 2023 China Taipei U23 vs Indonesia U23: 1-0
  • 19 September 2023 Indonesia U23 vs Kirgistan U23: 2-0
  • 12 September 2023 Turkmenistan U23 vs Indonesia U23: 0-2
  • 9 September 2023 Indonesia U23 China Taipei 2023: 9-0
  • 26 Agustus 2023 Vietnam U23 vs Indonesia U23: 1-1 (Pen: 6-5)

Korea Utara U-24:

  • 21 September 2023 Kirgistan U23 vs Korea Utara U23: 0-1
  • 19 September 2023 Korea Utara U23 vs China Taipei U23: 2-0
  • 16 Januari 2020 Vietnam U23 vs Korea Utara U23: 1-2
  • 13 Januari 2020 Uni Emirat Arab U23 vs Korea Utara U23: 2-0
  • 10 Januari 2020 Korea Utara U23 vs Jordan U23: 1-2
Baca Juga:  FAQs Al Ahli vs Al Hilal: Jadwal, H2H, Prediksi Skor Pertandingan

Siapa saja pemain yang diprediksi masuk dalam starting line up di laga ini?

Susunan pemain (line-up) Indonesia: Ernando Ari S, R Ridho, Andy S, Haykal A, Robi D, R Irianto, A Dewangga, S Abimanyu, Egy M V, Titan A, Ramai R

Pelatih: Indra Sjafri

Susunan pemain (line-up) Korea Utara: Kang Ju H, Kim K Sok, Jang Kuk C, Kim Pom H, Kang K Choi, Kim Y, Kim Kuk B, Paek C Song, Ri Il Song, Ri Jo G, Kim K Jin

Pelatih: Sin Yong-nam

Siapa wasit yang akan memimpin pertandingan ini?

Bagaimana formasi yang akan digunakan oleh kedua kesebelasan?

Indonesia U-24: 4-3-3

Korea Utara U-24: 4-4-2

Berapa prediksi skor Indonesia U24 vs Korea Utara U24?

Indonesia diprediksi menang tipis 1-0.

Lalu Getar

Seorang penikmat kopi dan fans layar kaca Real Madrid