Liga Spanyol

CD Mirandés vs CD Tenerife: Live Streaming & Prediksi Skor, La Liga 2 Spanyol 2022-2023 Pekan Ke-14



NOBARTV NEWS – Laga antara Mirandes versus akan hadir dalam lanjutan La Liga 2 musim 2022-2023, duel dua tim liga kasta kedua Spanyol tersebut akan dimainkan di Estadio Municipal de Anduva dan bisa disaksikan pada hari Kamis 03 November 2022 tepatnya pukul 03.00 WIB.

Duel dua tim yang tengah berjuang untuk keluar dari klasemen papan bawah akan tersaji kali ini. Mirandes selaku tuan rumah pada laga kali ini hanya mampu menempati posisi ke 21 dari 22 tim peserta, karena hanya mampu mengoleksi sembilan poin saja yang didapatnya dari hasil satu kali menang, enam kali hasil seri dan enam kali juga menelan kekalahan.

Di sisi lain, Tenerife memiliki hasil yang sedikit lebih baik. Ia berhasil menduduki posisi ke 17 karena telah berhasil meraih tiga kemenangan, lima hasil seri serta lima kali juga menelan kekalahan yang membuatnya hanya meraih 14 poin saja.

Pada laga sebelumnya, Mirandes berhasil menahan imbang ti tuan rumah Lugo dengan skor 0-0. Sedangkan Tenerife harus rela dipermalukan tamunya Zaragoza dengan skor telak 0-2.

Sebelum menyaksikan pertandingan seru antara Mirandes melawan Tenerife dilanjutan La Liga 2, mari kita simak skor, , H2H, serta statistik kedua tim berikut ini terlebih dahulu.

Head to Head

Dalam lima pertemuan terakhir kedua tim, Mirandes berhasil memenangkan tiga pertandingan dan satu hasil seri. Sedangkan Tenerife hanya mampu memenangkan satu pertandingan saja.

26 Februari 2022 Mirandes – Tenerife 2-1

19 September 2021 Tenerife – Mirandes 1-2

22 April 2021 Mirandes v Tenerife 0-0

27 September 2020 Tenerife v Mirandes 1-2

25 Juni 2020 Tenerife v Mirandes 4-1

Statistik Lima Pertandingan Terakhir

CD Mirandés

Nasib buruk yang dialami Mirandes dalam lima laga terakhirnya. Pasalnya, belum mampu memenangkan satu pertandingan pun. Hanya dua hasil seri dan tiga kekalahan yang Mirandes rasakan dalam lima laga tersebut.

30 Oktober 2022 Lugo vs Mirandes 0-0

22 Oktober 2022 Mirandes vs Huesca 1-1

16 Oktober 2022 Burgos vs Mirandes 2-1

14 Oktober 2022 Mirandes vs Levante UD 0-1

11 Oktober 2022 0-0

CD Tenerife

Tenerife hanya mampu memenangkan satu pertandingan saja dalam lima laga terakhirnya. Dua hasil seri dan dua kekalahan yang juga dialaminya dalam lima laga tersebut.

29 Oktober 2022 Tenerife vs 0-2

23 Oktober 2022 2-1

17 Oktober 2022 Tenerife vs Granada 2-0

12 Oktober 2022 Tenerife vs Cartagena 0-0

09 Oktober 2022 Balompie vs Tenerife 1-1

Prediksi Line Up

Mirandes: Alfonso Herrero, Raúl Parra, Álex Martín, Raul Rodriguez Navas, Barbu, José Salinas, Nico Serrano, Beñat Prados, Oriol Rey, Pinchi, Raúl García

Tenerife: Juan Soriano, Nacho Martinez, José León, Nikola Šipčić, Jérémy Mellot, Dauda Mohammed, Aitor Sanz, Pablo Larrea, Teto, Iván Romero, Enric Gallego

Preview Pertandingan

Dalam rekor 14 kali pertemuan kedua tim, Mirandes dan Tenerife telah sama-sama memenangkan lima pertandingan. Empat laga sisanya berakhir dengan imbang. Namun, Tenerife telah lebih banyak mencetak gol kegawang Mirandes. Total sudah 20 gol yang disarangkan Tenerife ke gawang Mirandes. Sedangkan Mirandes sendiri baru mampu mencetak 15 gol ke gawang Tenerife dalam 14 pertemuan tersebut.

Musim ini Tenerife juga telah mencetak lebih banyak gol, 13 gol dan 15 gol kebobolan yang dicatatkan Tenerife sejauh ini. Sementara Mirandes sendiri baru mampu mencetak 11 gol dan telah kebobolan 18 gol hingga pekan ke-14 ini bergulir.

Jika melihat dari stattistik yang telah ditorehkan kedua tim, Tenerife sedikit lebih unggul untuk bisa menguasai jalannya pertandingan ini meskipun ia akan bermain sebagai tim tamu.

Prediksi Skor Akurat

Apabila menilik pada prediksi line up yang akan tampil, H2H, serta statistik kedua tim dalam beberapa laga terakhir, pertandingan La Liga 2 antara Mirandes melawan Tenerife diprediksi bakal berakhir dengan skor 1-1.

Link Live Streaming Mirandes vs Tenerife

Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya La Liga musim 2022-2023 dan ingin menyaksikan laga Mirandes kontra Tenerife kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui link live streaming ini.

Demikian rangkuman info menarik dalam artikel berita berjudul CD Mirandés vs CD Tenerife: Live Streaming & Prediksi Skor, La Liga 2 Spanyol 2022-2023 Pekan Ke-14 yang telah tim penulis NOBARTV.CO.ID ( ) sarikan dari berbagai sumber terpercaya.

NOBARTV SPESIAL MENU : Streaming Bola - Nonton Film - Video Gol - Aplikasi Airdrop Kripto [ Follow Nobartv.co.id di Google News - WhatsApp Channel ]

Ainur Rifki

Seorang pengembara yang memilik hobi bola dan mencari kesenangan

One Comment