NOBARTV NEWS – Laga menarik antara Brasil vs Argentina akan tersaji di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Conmebol, pertandingan tersebut akan dimainkan di Stadion Maracana dan bisa disaksikan pada Rabu 22 November 2023 pukul 07.30 WIB.
Argentina tampak menjadi tim yang meraih kemenangan terbanyak dalam lima laga terakhir di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Conmebol kali ini. Diketahui bahwa Argentina bisa menang empat kali dalam lima laga terakhir tersebut.
Dengan hasil yang cukup bagus tersebut, Argentina kini berada di posisi puncak klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Conmebol dengan raihan 12 poin.
Sementara itu, Brazil tampak sedikit kesulitan untuk bisa mendapatkan kemenangan di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Conmebol kali ini. Tercatat, Brasil hanya bisa menang dua kali dalam lima laga terakhir.
Untuk saat ini, Brazil bertengger di peringkat ke-5 pada klasemen sementara Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Conmebol dengan raihan 7 poin saja.
Sebelum menyaksikan keseruan pertandingan antara Brazil vs Argentina di lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, simak prediksi skor, line up, H2H, serta statistik kedua tim berikut ini.
Head to Head
Dilansir dari laman Aiscore, Argentina dan Brasil tampak cukup berimbang jika dilihat dari lima pertemuan terakhir kedua tim.
Diketahui bahwa Argentina dan Brazil sama-sama bisa menang dua kali, sementara satu laga sisanya berakhir dengan skor imbang.
- 17 November 2021 Argentina vs Brazil: 0-0
- 11 Juli 2021 Argentina vs Brazil: 1-0
- 16 November 2019 Brazil v Argentina: 0-1
- 3 Juli 2019 Brasil v Argentina: 2-0
- 17 Oktober 2018 Brazil v Argentina: 1-0
Statistik Lima Pertandingan Terakhir
Brasil
Hasil yang kurang memuaskan didapatkan oleh Brasil di lima pertandingan terakhir yang dijalaninya. Diketahui bahwa Brasil hanya bisa menang dua kali, imbang sekali, dan kalah dua kali.
- 17 November 2023 Kolombia vs Brasil: 2-1
- 18 Oktober 2023 Uruguay vs Brasil: 2-0
- 13 Oktober 2023 Brasil vs Venezuela: 1-1
- 13 September 2023 Peru vs Brasil: 0-1
- 9 September 2023 Brasil vs Bolivia: 5-1
Argentina
Hasil yang lumayan baik didapatkan oleh Argentina di lima pertandingan terakhir yang dijalaninya, diketahui bahwa Argentina bisa menang empat kali dan kalah sekali.
- 17 November 2023 Argentina vs Argentina: 0-2
- 18 Oktober 2023 Peru vs Argentina: 0-2
- 13 Oktober 2023 Argentina vs Paraguay: 1-0
- 13 September 2023 Bolivia vs Argentina: 0-3
- 8 September 2023 Argentina vs Ekuador: 1-0
Prediksi Line Up
Brasil: Alisson, Marquinhos, Gabriel, Emerson, Renan L, Bruno G, Andre, Raphael, G Martinelli, Rodrygo, Vinicius Jr
Argentina: E Martinez, N Otamendi, C Romero, N Tagliafico, N Molina, Enzo F, R d Paul, A Mac Allister, N Gonzalez, J Alvarez, L Messi
Lihat postingan ini di Instagram
Poster laga Brasil kontra Argentina (SC: Instagram @cbf_futebol)
Preview Pertandingan
Pertemuan antara Brasil kontra Argentina nanti tampaknya akan berjalan cukup sengit dan ketat, pasalnya kualitas skuad yang dimiliki kedua tim sama-sama bagus.
Baik Brasil maupun Argentina sama-sama punya deretan pemain bintang di skuadnya, seperti Vinicius Jr di Brasil hingga Lionel Messi di Argentina.
Diprediksi bahwa Brasil dan Argentina akan sama-sama bisa melakukan skema seragan sengit, sehingga tidak heran jika tersaji duel jual beli serangan di laga nanti.
Prediksi Skor Akurat
Jika menilik pada prediksi line up yang akan dimainkan, head to head, serta statistik kedua tim dalam beberapa pertandingan terakhir, laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Brasil v Argentina diprediksi akan berakhir dengan skor imbang 1-1.
Link Yalla Shoot Live Streaming Brasil vs Argentina
Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia dan ingin menyaksikan Brasil versus Argentina, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui yalla tv link live streaming ini.
Belum mendapatkan informasi yang anda cari? silahkan ketik disini: