NOBARTV NEWS – Pertandingan uji coba persahabatan antara Rangers versus Olympiakos akan tersaji di bulan Juli 2023 ini, duel Friendly Match tersebut akan dimainkan di Stadion Ibrox dan bisa disaksikan pada Kamis 27 Juli 2023 pukul 01.45 WIB.
Pertemuan antara Rangers kontra Olympiacos Piraeus nanti tentu akan cukup menarik, pasalnya kedua tim tersebut jadi tim yang cukup kuat di negaranya masing-masing.
Perlu diketahui bahwa Olympiacos merupakan salah satu tim kuat dari kasta pertama Liga Yunani, sementara itu Rangers FC merupakan salah satu tim kuat dari kasta pertama Liga Skotlandia.
Jelang melawan Olympiacos Piraeus, Rangers diketahui telah melakukan dua kali pertandingan uji coba sebelumnya.
Diketahui bahwa Rangers sebelumnya melakukan laga uji coba kontra HSV dan Newcastle Utd.
Sementara itu, Olympiacos Piraeus tercatat telah melakukan tiga kali pertandingan uji coba jelang melawan Rangers.
Tercatat bahwa Olympiacos telah melakukan laga uji coba kontra Nordsjaelland, Sabak FK, dan Slovacko.
Sebelum menyaksikan keseruan pertandingan uji coba antara Rangers vs Olympiakos, simak prediksi skor, line up, H2H, serta statistik kedua tim berikut ini.
Head to Head
Diketahui bahwa Rangers FC belum pernah sekali pun bermain melawan Olympiacos Piraeus. Oleh karena itu pertandingan uji coba nanti akan jadi pertemuan pertama bagi kedua tim tersebut.
Statistik Lima Pertandingan Terakhir
Rangers FC
Dalam lima pertandingan terakhir yang dijalaninya, Rangers FC memetik hasil yang lumayan bagus. Tercatat bahwa Rangers bisa menang tiga kali, imbang sekali, dan kalah sekali.
- 22 Juli 2023 Rangers FC vs HSV: 2-1
- 18 Juli 2023 Rangers FC vs Newcastle United: 1-2
- 27 Mei 2023 St Mirren vs Rangers FC: 0-3
- 24 Mei 2023 Rangers FC vs Hearts: 2-2
- 21 Mei 2023 Hibernian vs Rangers FC: 1-3
Olympiacos Piraeus
Pada lima pertandingan terakhir yang dijalaninya, Olympiacos Piraeus memetik hasil yang cukup bagus. Tercatat bahwa Olympiacos Piraeus tidak terkalahkan, bisa menang tiga kali dan imbang dua kali.
- 19 Juli 2023 Olympiacos Piraeus vs Sabah FK: 1-1
- 14 Juli 2023 Olympiacos Piraeus vs Nordsjaelland: 1-1
- 8 Juli 2023 Olympiacos Piraeus vs Slovacko: 2-1
- 14 Mei 2023 PAOK vs Olympiacos Piraeus: 0-1
- 8 Mei 2023 Olympiacos Piraeus vs Panathinaikos: 1-0
Prediksi Line Up
Rangers: Jack B, Ben D, J Souttar, James T, Ridvan Y, Ryan J, Nicolas R, John L, Scott W, Fashion S, Tom L
Olympiacos: K Tzolakis, Pape A Cisse, A Ndoj, Oleg R, A Androutsos, Mady C, Andreas B, P Kunde, Zymer B, Lazar R, Y E Arabi
Preview Pertandingan
Olympiakos Piraeus dan Rangers bisa dikatakan punya kualitas skuad yang cukup berimbang, kedua tim tersebut sama-sama punya pemain berkualitas bagus, sehingga pertemuan Rangers kontra Olympiakos nanti tampaknya akan berlangsung cukup sengit.
Rangers FC diprediksi akan sedikit lebih dominan daripada Olympiakos nanti, Rangers sepertinya akan cukup unggul dalam pertarungan di lini tengah lapangan nanti.
Sementara itu, Olympiakos Piraeus diprediksi akan lebih mengandalkan direct long pass untuk melakukan serangan dengan tempo cepat nantinya.
Prediksi Skor Akurat
Menilik pada prediksi line up yang akan tampil, head to head, serta statistik kedua tim dalam beberapa pertandingan terakhir, laga uji coba persahabatan antara Rangers – Olympiacos diprediksi bakal berakhir dengan skor 1-2 untuk kemenangan Olympiakos Piraeus.
Link Live Streaming Rangers vs Olympiacos
Bagi kamu pecinta sepakbola khususnya laga uji coba persahabatan atau Friendly Match 2023 dan ingin menyaksikan Rangers versus Olympiakos, kamu dapat menyaksikan langsung pertandingan tersebut secara online melalui nobartv link live streaming ini.